KLIKSULUT - Calon Wakil walikota Hengky Honandar terus mendatangi warga. Selasa(3/11/2020) ia bersama istri tercinta Ellen sondakh dan tim melaksanakan kegiatan Kampanye yang berada di Kolombo dan Empang.
Tak lupa dengan terus mengutamakan protokol kesehatan Covid-19 . "Terima kasih atas waktu dan kesempatan yang kalian berikan untuk kami, semoga kedepannya torang dapat bersama-sama membangun Kota Bitung lebih baik," papar Honanndar seraya minta dukungan warga untuk memimpin kota Bitung bersama calon walikota Maurits Mantiri seraya menambahkan, tetap semangat, jaga kesehatan dan jangan lupa terus mengutamakan Protokol Pencegahan Covid-19.(lyp)
FOTO: Wali Kota Bitung Max.Lomban dan wakil wali kota Maurits Mantiri saat mendampingi Menko di KEK. BITUNG—Menteri Koordinator Perekonomian, Darmin Nasution, Minggu (31/3) kemarin...
foto: Proyek bangunan sekecil ini anggarannya ratusan juta. BITUNG—Proyek rumah genset yang ada di kantor DPRD Bitung terus menuai tanya. Pasalnya, proyek rumah genset tersebut...


TInggalkan Komentar