KLIKSULT.COM,KOTAMOBAGU – Puluhan pegawai kontrak dilingkup Dinas Kependudukan dan
Catatan Sipil Kota Kotamobagu resmi jadi peserta program Badan
Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan.
Menurut Kadis Kependudukan dan Catatan Sipil Kotamobagu Virginia Olii,
program jaminan sosial menjadi kebutuhan seluruh masyarakat, termasuk
jaminan sosial ketenagakerjaan, terutama para pegawai kontrak di lingkungan
dinas.
“Ini merupakan program pemkot Kotamobagu. Sehingga para tenaga kontrak
wajib diikutkan dalam kepesertaan BPJS,” kata Virginia.
Diresmikannya pegawai kontrak menjadi peserta program BPJS Ketenagakerjaan,
ditandai penyerahan kartu peserta BPJS.
Dengan begitu, terhitung awal Januari 2018 mereka sudah resmi menjadi
peserta BPJS Tenaga Kerja.*(*)*
KOTAMOBAGU—Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pendapatan dana kapitasi JKN ditarget sebesar Rp3,2 miliar. Besaran target tersebut dibagi ke lima Puskesmas yang ada sesuai potensi di...
Rum Mokoagow / Kabid PMD KLIKSULUT, KOTAMOBAGU - Empat desa di Kota Kotamobagu segera menerima 40 persen Dana Desa (Dandes) tahap I tahun 2020. Hal ini menyusul telah dimasukkannya Rancangan...


TInggalkan Komentar